
Agusmia Putri Haerani
“Membaca membuka dunia saya. Jadi saya senang sekali bisa berbagi kebiasaan ini bersama adik-adik yang ikut dalam kegiatan yang diselenggarakan oleh Taman Baca Anak Lebah (TBAL). Semoga TBAL menjangkau generasi penerus hingga ke pelosok untuk senang membaca.”
Taman Baca Anak Lebah
2025-04-08T13:13:57+00:00
Agusmia Putri Haerani, Communications and Knowledge Management Specialist

https://tbal.org/testimonials/agusmia-putri-haerani/